blog visitors

Berakhirlah acara microsoft


Berakhirlah acara microsoft

Berakhirlah acara yang diselenggarakan microsoft indonesia yang di mulai sejak pagi tanggal 16 Mei  dari jam 08.30 - 09.00,17 Mei 2012 mendapatkan rekor MURI Indonesia yang diikuti 1027 peserta.
1027 peserta ini dikumpulkan di Hotel Sheraton Mustika Yogyakarta selama 24 jam  mempelajari mengenai teknik pemrograman aplikasi Metro di Windows 8 dan dipandu oleh Software Design Engineer langsung dari Microsoft Corporation USA. Dari ribuan peserta ini dipilih tiga pemenang yaitu progam aplikasi game SUDOKU, ULO ONDO dan game anak untuk latihan menulis.

Acar ini juga diselingi pembicara- pembicara  ternama dari Microsoft Corporation USA dan akan tercatat sebagai Hackathon terbesar dalam sejarah MURI yaitu:
  1. Walid Abu-Habda, Corporate Vice President, Developer & Platform Evangelism Group, Microsoft Corporation
  2. Said Zahedani (PH.D.) Asia Pacific, GM,  Developer Platform and Evangelism Group, Microsoft  
 

Sedang acara ini juga mendatangkan trainer utama yaitu
  • Risman Adnan, Director Developer and Platform Group, Microsoft Indonesia
  • Herman Widjaja, Senior Test Lead, Microsoft Corporation
  • Norman Sasono, Technical Evangelist, Microsoft Indonesia

0 komentar:

Posting Komentar

Terimakasih Atas Komentarnya semoga berguna demi blog ini